Dengan kata lain, jika Anda ingin mendapatkan jumlah klik/penghasilan yang banyak maka strategi penemapatan iklan perlu dilakukan. Seperti memasangnya di Header, memasang iklan disidebar, memasang iklan pada judul artikel, memasang iklan di bawah artikel dan memasang iklan di tengah-tengah postingan artikel.
Cara Memasang Iklan Di tengah Postingan Blog :
1. Login ke akun Google Adsense Anda terlebih dahulu
2. Pilih kode unit iklan anda.
3. Masuk ke dashboard blog anda dan pilih menu sebelah kiri "Template/Thema".
4. Lalu klik Edit HTML.
5. Setelah masuk ke edit HTML, tekan Ctrl+F, lalu ketik "<data:post.body/>". biasanya terdapat 3-4 code <data:post.body/>, pilih salah satu yang menampilkan postingan artikel anda.
6. Ganti kode seperti dibawah ini :
<div expr:id='"post1" + data:post.id'/><div class='googlepublisherads' style='margin:20px 0'><center> ----Parse kode iklan adsense anda disini --- </center></div><div expr:id='"post2" + data:post.id'><data:post.body/></div><script type='text/javascript'>var obj0=document.getElementById("post1<data:post.id/>");var obj1=document.getElementById("post2<data:post.id/>");var s=obj1.innerHTML;var t=s.substr(0,s.length/2);var r=t.lastIndexOf("<br>");if(r>0) {obj0.innerHTML=s.substr(0,r);obj1.innerHTML=s.substr(r+4);}</script>7. Ganti kode ini "Parse kode iklan adsense anda disini" dengan kode iklan adsense anda. Namun sebelum itu anda perlu Parse terlebih dahulu kode HTML, silakan kunjungi :
http://www.blogcrowds.com/resources/parse_html.php
8. Selanjutnya Simpan Template / Thema.
Note :
1. Apabila ingin menganti posisi iklan di tengah sepertiga postingan pada blog ubah angka "2" diatas dengan angka 3.
2. Dan jika ingin menempatkan posisi iklan adsense seperempat pada postingan blog, rubah angka "2" menjadi angka "4"
Nah, itulah yang bisa di sampaikan Bagaimana Cara Memasang Iklan Adsense Di Tengah Postingan Blog , Silakan mencobanya sendiri. terima Kasih
0 Comments
1. Harap tidak meletakan Link Aktiv(spam) pada komentar anda.
2. Mungkin tidak semua komentar yang anda publish bisa saya balas.
3. Silakan berkomentar dengan etika dan bahasa yang baik. Terima Kasih